RIAUBOOK.COM - Lesti Kejora sudah mulai berani muncul ke layar kaca setelah sempat geger kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang diduga dialaminya.
Belum lama ini, istri Rizky Billaritu terpantau datang ke acara Dangdut Academy Asia 6 yang tayang di Indosiar.
Hal ini seperti dapat dilihat melalui unggahan akun TikTok @lestykejora.fc pada Minggu (3/9/2023).
"Best attitute, speechlessbanget kamu dan aura kamu mahal banget," tulis pengunggah video.
Melalui video yang diunggah oleh akun TikTok ini, tampak momen ketika Lesti Kejora menyapa dan menyalami para juri hingga bintang tamu di acara Dangdut Academy Asia 6.
Momen ini lah yang kemudian disorot oleh netizen. Apalagi saat Lesti Kejora menunduk dan kemudian mencium tangan istri dari Mantan Panglima TNI Jenderal (Purn) Andika Perkasa,Hetty Andika Perkasa yang saat itu menjadi salah satu bintang tamu.
Netizen begitu menyoroti sopan santun dan adab Lesti Kejora ketika bertemu dan kemudian bersalaman dengan Hetty Andika Perkasa dan anaknya,Andrew Perkasa.
"Inilah yang gue suka dari Lesti, masyaAllah sopan santun yang luar biasa walau sudah di atas," komentar netizen.
"Sopan santunnya masyaAllah... The best attitude," timpal netizen lain.
"MasyaAllah santun kamu Lesti," imbuh yang lain.
"Adem banget lihat orang yang attitude-nya bagus tuh," puji netizen.
Selain itu, banyak juga netizen yang menyoroti bagaimana Andrew Perkasa menatap istri Rizky Billar tersebut.
"Tatapan si masnya nggak bisa bohong, kagum banget kayaknya," ujar netizen lain.
"Anaknya Bu Hetty sampai terpesona," tambah yang lain.
"Kuulang-ulang hanya mau lihat tatapannya anak pak jenderal ke Lesti. Baper woi," komentar netizen lainnya lagi. (indosiar)
Terkait

Oleh Fazar Muhardi Qin Hui, nama kesopanan Huizhi, adalah salah satu pejabat paling berbahaya dalam sejarah…

MUHAMMAD Andika Perkasa lahir pada 21 Desember 1964 di Bandung, Jawa Barat. Dia merupakan lulusan Akademi Militer alias…

RIAUBOOK.COM - Pihak Kejaksaan Tinggi (Kejati) Riau mengakui memproses laporan masyarakat soal dugaan penyimpangan dan penyalagunaan wewenang Bupati Rokan…

KERANGKA hukum Indonesia terkait tanah dan perkebunan merupakan percampuran kompleks yang tidak hanya terdiri dari beberapa undang-undang pokok seperti UU…

RIAUBOOK.COM - Mantan Wali Kota Dumai, Riau, Zu‎lkifli Adnan Singkah (AS), dinyatakan Bebas pada Rabu (30/8/2023) setelah menjalani…

RIAUBOOK.COM - Pakar hukum sekaligus mantan Hakim Agung RI Syamsul Rakan Caniago mengomentari soal gugatan Partai Solidaritas Indonesia (PSI)…

RIAUBOOK.COM - Pihak Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru memprakirakan cuaca untuk wilayah Riau pada Rabu (31/8/2023) berpeluang…

PERAMPASAN hak masyarakat atas pengelolaan tanah dan sumber daya alam menjadi persoalan mendasar terbitnya buku berjudul; 'Kehampaan Hak: Masyarakat versus…

RIAUBOOK.COM - Bupati Rokan Hilir, Riau, Afrizal Sintong mengakui dirinya dilaporkan dugaan kasus penyelewengan dana zakat ke aparat Kejaksaan…

RIAUBOOK.COM - Potensi 'abuse of power' atau tindakan penyalahgunaan wewenang dalam pengelolaan dana umat termasuk dana zakat pada…

RIAUBOOK.COM - Dua pemuda yang sebelumnya dikabarkan hilang setelah tenggelam di Sungai Kampar, Desa Air Tiris, Kabupaten Kampar, Riau, sejak…

RIAUBOOK.COM - Mantan Panglima TNI Jenderal (Purn) Muhammad Andika Perkasa menjelaskan bahwa seseorang yang memiliki kelainan seks atau LGBT…

RIAUBOOK.COM - Nasib na'as soalami Yanda (22), seorang pekerja pembangunan turap di Areal Stadion Mini PSHW, di Dusun Penyasawan, Desa…

RIAUBOOK.COM - Pihak Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Riau mencatat sebanyak 12.605 pencari kerja (Pencaker) masukkan lamaran lewat ajang…

RIAUBOOK.COM - Aparat Kejaksaan Tinggi Riau dilaporkan tengah mengusut dugaan korupsi dan penyalahgunaan wewenang oleh Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal…

RIAUBOOK.COM - Pihak Pemerintah Provinsi Riau hingga Juli 2023 menyumbang sebesar Rp14,63 triliun atau 55,11 persen dari target pendapatan, namun…

RIAUBOOK.COM - Ketua Relawan Projo yang sekarang menjabat Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Republik Indonesia, Budi Arie Setia…

RIAUBOOK.COM - Riau Job Fair tahun 2023 resmi dibuka Rabu (23/8/2023) di Hotel Prime Park Pekanbaru dan akan berlangsung selama…

RIAUBOOK.COM - Aparat Kepolisian Sektor (Polsek) Sukajadi, Polresta Pekanbaru, Riau, berhasil mengamankan seorang pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang telah…

RIAUBOOK.COM - Pengunjung Riau Job Fair 2023 di Hotel Prim Park Pekanbaru membludak, pada Rabu (23/8/2023) sejak pagi para pencari…
Populer
Nasional
RIAUBOOK.COM - Bareskrim Polri mulai menyelidiki kasus pemagaran laut di wilayah Tarumajaya, Bekasi, Jawa Barat.Penyelidikan dilakukan setelah…
OLAHRAGA - Timnas Indonesia U-20 akan berjumpa Timnas Iran U-20 pada matchday pertama Grup C Piala Asia U-20 2025…
Internasional
OLAHRAGA - Real Madrid merebut kemenangan dramatis atas Manchester City dengan skor 3-2. Man City dua kali unggul, tapi…
OLAHRAGA - Barcelona memetik tiga poin saat melawan Sevilla di laga pekan ke-23 Liga Spanyol 2024/2025 di Ramon Sanchez…
Wisata dan Gaya Hidup

RIAUBOOK.COM - Provinsi Riau mempunyai kekayaan akan destinasi wisata dan beragam keindahan alam yang masih asri alami. Terlebih bagi pecinta…

RIAUBOOK.COM - Bus pariwisata yang mengangkut rombongan anak TK terbakar di KM 03 Tol Wiyoto Wiyono, Jatinegara, Jakarta Timur.Dinas Perhubungan…

RIAUBOOK.COM - Konflik antara satwa dengan manusia terjadi di Parit Sekitar Sungai Desa Junjangan Kecamatan Batang Tuaka, Tembilahan, Kabupaten Indragiri…
Opini
Oleh : H. Makali Kumar, SHSekretaris Jenderal Serikat Media Siber Indonesia (SMSI)Periode 2024-2029PENGHUJUNG Tahun 2024 telah berada di sini. 2024…
Oleh: DR. Retno Intani ZA, Wakil Ketua Umum SMSI Urusan Luar NegeriSERIKAT Media Siber Indonesia (SMSI) yang berada di kepulauan…
Olahraga
RIAUBOOK.COM - Akhirnya PSPS mampu membungkam Persiraja Banda Aceh dengan skor tipis 1-0 dalam laga babak delapan besar grup…
OLAHRAGA - Real Madrid merebut kemenangan dramatis atas Manchester City dengan skor 3-2. Man City dua kali unggul, tapi…
OLAHRAGA - Barcelona memetik tiga poin saat melawan Sevilla di laga pekan ke-23 Liga Spanyol 2024/2025 di Ramon Sanchez…
Refleksi SMSI Akhir Tahun 2024: Pilar Indonesia Emas 2045
RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) menyampaikan catatan akhir tahun 2024 dengan menyoroti kiprah Presiden Prabowo Subianto dalam…