Pimpinan Beda Pendapat, Tapi KPK Bakal Tetapkan Yaqut Cholil Tersangka Haji

Pimpinan Beda Pendapat, Tapi KPK Bakal Tetapkan Yaqut Cholil Tersangka Haji

Ist

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Pihak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengaku tidak ragu menetapkan mantan Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas sebagai tersangka kasus dugaan korupsi penentuan kuota dan penyelenggaraan ibadah Haji di Kementerian Agama (Kemenag) tahun 2023-2024.

"Tidak ada keraguan soal itu (menetapkan Yaqut sebagai tersangka)," kata Jurubicara KPK, Budi Prasetyo kepada wartawan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan, Kamis malam, 8 Januari 2026.

Budi pun turut merespons soal ada perbedaan pernyataan yang disampaikan antara Ketua KPK, Setyo Budiyanto dengan Wakil Ketua KPK, Fitroh Rohcahyanto.

Setyo menyatakan bahwa pimpinan KPK tidak terbelah dalam hal penetapan tersangka. Sedangkan Fitroh menyatakan perbedaan pendapat merupakan hal yang wajar.

"Dalam proses penanganan perkara haji ini kami semua sudah mufakat satu suara dan sudah firm. Kita tinggal tunggu saja waktunya. Kami akan segera sampaikan update dari perkembangan perkara haji ini," pungkas Budi.

Dalam perkara ini, KPK sudah melakukan larangan bepergian ke luar negeri terhadap tiga orang hingga Februari 2026 nanti.

Ketiga orang dimaksud, yakni mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas; pemilik Maktour Travel yang juga mertua mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Menpora Dito Ariotedjo, Fuad Hasan Masyhur; dan Ishfah Abidal Aziz alias Gus Alex selaku mantan staf khusus Yaqut yang juga Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU). (rmol)

foto

Terkait

Foto

KPK SP3 Dugaan Korupsi Tambang Nikel Kemenhut, Kejagung Langsung Ambil Alih

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Sejumlah ruang kantor Kementerian Kehutanan (Kemenhut) digeledah penyidik Jampidsus Kejaksaan Agung (Kejagung) di Jakarta, Rabu, 7 Januari…

Foto

Kapolda Riau dan Danrem Wira Bima Dorong Penyelesaian TNTN Berbasis Kolaborasi dan Pendekatan Humanis

RIAUBOOK.COM - Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Riau Irjen Herry Heryawan menegaskan komitmen Polri dalam menyelesaikan konflik kawasan Taman Nasional Tesso…

Foto

Kapolres Kampar Turun Langsung Meninjau Poskamling Pastikan Keamanan Masyarakat Terjaga dengan Baik

RIAU BOOK.COM - Polres Kampar terus berupaya meningkatkan kemitraan antara Polri dan masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Salah…

Foto

Katanya Silaturahmi, Ternyata KPK Amankan Rp400 Juta Dari Kediaman Bupati Ade Agus Hartanto

RIAUBOOK.COM, JAKARTA -Aparat Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya mengungkap jumlah uang yang diamankan saat menggeledah Rumah Dinas…

Foto

Kisah Ayah dan Anak Jadi Tersangka Korupsi

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Pihak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengumumkan Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang (ADK) sebagai tersangka operasi tangkap…

Foto

3 Jaksa Tersandung Dugaan Korupsi, KPK: Kasusnya Pemerasan Dalam Jabatan

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Pihak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan penanganan kasus korupsi tiga jaksa yang bertugas di Kejaksaan…

Foto

Selain Dokumen, KPK Ternyata Juga Sita Sejumlah Uang Hasil Penggeledahan Kantor Bupati Inhu

RIAUBOOK.COM - Pihak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan penyidik turut mengamankan beberapa dokumen dan sejumlah uang hasil dari…

Foto

KPK Tangkap Jaksa Peras Warga Korea Selatan hingga Rp2,4 Miliar

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Seorang Jaksa di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten terjaring operasi tangkap tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) karena…

Foto

Setelah Kantor Bupati Indragiri Hulu, KPK Geledah Rumah Dinas Ade Agus Hartanto

RIAUBOOK.COM - Setelah beberapa jam menggeledah sejumlah ruangan di Kantor Bupati Indragiri Hulu (Inhu), Riau, aparat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)…

Foto

Bersamaan dengan Inhu, KPK Dikabarkan OTT di Kalsel, Kajari Dilaporkan Terjaring

RIAUBOOK.COM - Tidak henti-henti, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus gencar melaksanakan operasi tangkap tangan, bertepatan dengan dugaan perkara…

Foto

KPK Geledah Kantor Bupati Indragiri Hulu

RIAUBOOK.COM - Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dilaporkan menggeledah sejumlah ruangan di Kantor Bupati Indragiri Hulu (Inhu), Kamis (18/12/2025).…

Foto

KPK OTT di Banten, 9 Orang Terjaring Satu Oknum Jaksa dan 2 Pengacara, Selebihnya Pihak Swasta

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkap jumlah pihak yang terjaring dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) di wilayah Banten…

Foto

KPK Kembali OTT, Kali Ini Oknum Jaksa dan Pengacara Terjaring

RIAUBOOK.COM, BANTEN - Sedikitnya lima orang terjaring dalam operasi tangkap tangan (OTT) yang digelar di wilayah Banten. Hingga saat ini,…

Foto

KPK Segera Limpahkan Berkas Perkara Mantan Wamenaker Noel

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Aparat penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan segera melimpahkan berkas perkara mantan Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker), Immanuel…

Foto

Terkait Penggeledahan KPK, Pengamat Apresiasi Sikap Terbuka Plt Gubernur Riau

RIAUBOOK.COM - Pengamat hukum pidana yang juga Pengurus Lembaga Adat Melayu (LAM) Riau Aspandiar SH mengapresiasi Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur…

Foto

Mobil MBG Tabrak Siswa dan Guru, Sopirnya Jadi Tersangka & Ditahan

RIAUBOOK.COM - Aparat Polres Metro Jakarta Utara telah menetapkan Adi Irawan, sopir mobil pembawa Makan Bergizi Gratis (MBG) yang menabrak…

Foto

Pemprov Riau Beri Bantuan Hukum Bagi Masyarakat Miskin, Sekda: Ini Komitmen Plt Gubernur

RIAUBOOK.COM - Pihak Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau menegaskan komitmennya dalam memberikan akses bantuan hukum bagi masyarakat miskin, pada tahun 2026…

Foto

Ardito Wijaya, Ketua PKB Lampung Tengah yang Loncat ke Golkar Sebelum Ditangkap KPK

RIAUBOOK.COM - Apes betul Partai Golkar dibikin mantan Ketua PKB Lampung Tengah, Ardito Wijaya, baru seumur jagung bergabung, Bupati…

Foto

KPK Kembali OTT Kepala Daerah, Kali Ini Giliran Bupati Lampung Tengah Ditangkap

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Operasi senyap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya menjaring pejabat kepala daerah. Bupati Lampung Tengah, Ardito Wijaya, resmi…

Foto

UPA PERADI 2025 Wilayah Yogyakarta Digelar di Fakultas Hukum UGM

RIAUBOOK.COM, YOGYAKARTA - Dewan Pimpinan Nasional Perhimpunan Advokat Indonesia (DPN PERADI) kembali menggelar Ujian Profesi Advokat (UPA) Gelombang 2 Tahun…

Wisata dan Gaya Hidup

Foto

Tari Zapin 6 Ribu Peserta Pecah Rekor Dunia, Plt Gubernur: Riau Memilih Untuk Maju Tanpa Tercerabut

RIAUBOOK.COM - Sebanyak 6.000 penari menyatu dalam satu denyut nadi, mempersembahkan Tari Zapin Masal yang bukan sekadar tarian,…

Foto

LAM Riau: Keberagaman Budaya Jadi Sumber Kekuatan, Bukan Sumber Perpecahan

RIAUBOOK.COM- Tari Zapin bukan sekadar warisan seni, tetapi juga simbol identitas sekaligus potensi besar dalam pengembangan pariwisata budaya…

Foto

Usia Pelalawan Sudah 26 Tahun, Abdul Wahid: Kemajuan Tidak Harus Mengikis Peradaban

RIAUBOOK.COM - Saat ini Kabupaten Pelalawan genap berusia 26 tahun sejak didirikan pada 1999, dalam perayaan puncak yang meriah, Gubernur…

Pendidikan