Sumpah Pemuda, BRK Syariah Kolaborasikan Kegiatan dengan Bulan Inklusi Keuangan 2023

Sumpah Pemuda, BRK Syariah Kolaborasikan Kegiatan dengan Bulan Inklusi Keuangan 2023

Ist

RIAUBOOK.COM - Bank Riau Kepri Syariah ikut memeriahkan peringatan Hari Sumpah Pemuda melalui lomba gerak jalan beregu memperebutkan Piala Walikota Pekanbaru. Menariknya, kegiatan ini juga dikolaborasikan dengan momen Bulan Inklusi Keuangan (BIK) tahun 2023.

Edi Wardana mengatakan perlombaan gerak jalan beregu yang diikuti oleh siswa/siswi SMP/MTSn sederajat dan SMA/SMK/MA sederajat sekota Pekanbaru ini sangat cocok dengan momen hari bersejarah bagi pemuda pemudi Indonesia yang setiap tahunnya diperingati 28 Oktober.

"Dimana para generasi muda dari 33 regu ini memiliki semangat yang sama untuk berjuang atau berkompetisi meraih kemenangan. Tentunya dengan berbagai persiapan dan latihan untuk menampilkan yang terbaik dalam pertandingan ini," kata Edi Wardana.

Sebagai bentuk dukungan dalam kegiatan Pemerintah Kota Pekanbaru dan Purna Paskibraka Kota Pekanbaru ini yang dipusatkan di GOR Tribuana Jalan Diponegoro BRK Syariah menyiapkan hadiah berupa uang pembinaan dalam bentuk Tabungan BRK Syariah kepada pemenang.

"Selain trophy dan medali, para pemenang juga akan mendapatkan hadiah tabungan dari BRK Syariah. Semoga para pelajar juga memiliki semangat menabung sejak dini. Dan ini sangat mendukung meningkatkan inklusi keuangan secara signifikan. Makanya tepat sekali kegiatan ini dikolaborasikan dengan Bulan Inklusi Keuangan 2023," ujar Edi Wardana.

Selama acara berlangsung, Edi mengajak para undangan yang hadir untuk mengunjungi layanan oto banking dan stand atau booth BRK Syariah yang menampilkan sejumlah produk jasa perbankan.

"Bahkan kita juga membawa UMKM binaan BRK Syariah untuk ikut memeriahkan acara gerak jalan beregu Piala Walikota Pekanbaru ini," kata Edi Wardana.

Hadir dalam kesempatan tersebut Sekda Kota Pekanbaru Indra Pomi, Direktur Kepatuhan dan Manajemen Risiko Fajar Restu Febriansyah dan tamu kehormatan lainnya dari Purna Paskibraka Indonesia Kota Pekanbaru.

"Terimakasih kepada Bank Riau Kepri Syariah atas dukungannya terhadap acara Gerak jalan beregu Piala Walikota Pekanbaru ini.

Terimakasih juga kepada Purna Paskibraka Indonesia kota Pekanbaru yang sudah menginisiasi terselenggaranya kegiatan dalam rangka memperingati sumpah pemuda ini," kata Sekdako Pekanbaru Indra Pomi dalam sambutannya membuka acara tersebut.

Alumni Paskibraka ini juga menyampaikan kegiatan ini dalam menumbuhkan semangat dan gaya hidup yang sehat untuk mewujudkan Kota Pekanbaru yang bermarwah.

"Saya yakin anggota paskibraka yang sudah dilatih mempunyai sikap disiplin dan loyal serta kepedulian. Ketiga sikap ini mesti ditanamkan oleh anak-anak muda di Indonesia, ini merupakan kunci sukses di masa yang akan datang," kata Sekda sambil mencontohkan tiga sikap yang disampaikannya tersebut.

"Generasi Z yang lahir di atas tahun 2000 yang dalam kehidupannya terpapar digitalisasi sejak dini, sehingga cara berfikir dan bertindak pasti berbeda dengan kami yang lahir pada generasi sebelumnya.

Oleh sebab itu kami berkewajiban untuk tetap menjaga nilai-nilai serta semangat yang diwariskan oleh pendahulu kita, contohnya seperti ini, jadi paskibraka, penggerek bendera dalam wujud kecintaan terhadap pejuang Indonesia," sebut Sekda menambahkan. (rls)

foto

Terkait

Foto

Strategi Pemprov Riau Jaga Ekonomi Bergantung ke Sawit

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau Haji Syamsuar mengungkapkan satu diantara strategi Pemprov Riau dalam menjaga pertumbuhan ekonomi adalah dengan menetapkan…

Foto

Gunakan Fitur QRIS, Mari Berwakaf Melalui Yayasan Berkah Riau Kepri Syariah

RIAUBOOK.COM - Berbisnis dengan Allah tidak akan rugi dan ini harus dilakukan dengan ikhlas agar mendapatkan berkahnya. Demikian juga dengan…

Foto

Gubernur: Dedikasi Lutfi Besar untuk Riau

RIAUBOOK.COM - Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Riau, Muhammad Lutfi memasuki purnabakti pada hari ini dan selama karirnya di…

Foto

Tersisa 3 Calon Dirut BRK Syariah, 2 Dari Internal

RIAUBOOK.COM - Panitia Seleksi (Pansel) calon Direktur Utama (Dirut) Bank Riau Kepri (BRK) Syariah pada Selasa malam (24/10/2023) telah menetapkan…

Foto

BRK Syariah Alokasikan Pembiayaan Replanting Untuk 178 Hektar Kebun Sawit di Inhu

RIAUBOOK.COM - PT Bank Riau Kepri Syariah (Perseroda) atau BRK Syariah mendukung program pemerintah dalam percepatan peremajaan (replanting) kebun…

Foto

Satu Calon Dirut BRK Syariah Mundur, Sisa 8

RIAUBOOK.COM - Dikabarkan satu dari sembilan peserta calon Dirut Utama (Dirut) Bank Riau Kepri (BRK) Syariah yang mengikuti…

Foto

Puncak Bulan Inklusi Keuangan di MDM BRK Syariah, Fajar Restu: Kami Terhormat

RIAUBOOK.COM - Puncak kegiatan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) Provinsi Riau tahun 2-23 dengan tema 'Akses Keuangan Merata, Masyarakat…

Foto

FKPMR: BRK Syariah Mesti Inklusif, Dirutnya Baik Internal Paham Masalah

RIAUBOOK.COM - Wakil Sekjen Forum Komunikasi Pemuka Masyarakat Riau (FKPMR), Muhammad Herwan mengingatkan bahwa sudah tak zamannya perbankan eksklusif…

Foto

Ekonomi Riau Tumbuh 4,88 Persen, Tapi Pedagang Mengeluh

RIAUBOOK.COM - Perekonomian Riau dilaporkan mengalami pertumbuhan yang solid sepanjang tahun 2023, dari data triwulan II tumbuh mencapai 4,88% (YoY),…

Foto

Berapa Ya Harga Sawit Riau Sekarang?

RIAUBOOK.COM - Dinas Perkebunan Provinsi Riau telah menetapkan harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit petani mitra swadaya untuk periode…

Foto

BPKAD Dumai yang Pertama Gunakan Fisik KKPD di Riau

RIAUBOOK.COM - PT Bank Riau Kepri Syariah (Perseroda) bersama Pemerintah Kota Dumai melalui Badan Pengelolaan Keuangan Anggaran Daerah (BPKAD) Kota…

Foto

Duh! Seminggu Ini Harga Sawit Riau Turun

RIAUBOOK.COM - Pihak Dinas Perkebunan (Disbun) Provinsi Riau bersama tim penetapan harga pada pekan ini menetapkan harga tandan…

Foto

5 Pendaftar Calon Dirut BRK Syariah Tereliminasi, Internal Masih Dominasi

RIAUBOOK.COM - Panitia Seleksi Calon Direktur Utama Perseroda Bank Riau Kepri (BRK) Syariah mengumumkan hasil seleksi administrasi hanya menyisakan…

Foto

Mahfud: Mentan SYL Tersangka, Tapi 'Hilang'

RIAUBOOK.COM - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) Mahfud MD mengaku dirinya sudah mengetahui informasi tentang penetapan Menteri…

Foto

Ikuti Rakornas P2DD 2023, Tengkoe Irawan: BRK Syariah Dukung Digitalisasi untuk Peningkatan PAD

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Direktur Pembiayaan Bank Riau Kepri Syariah (BRK Syariah) Tengkoe Irawan, ikut menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas)…

Foto

Cek Harga Sawit Hari Ini, Berapa ya...

RIAUBOOK.COM - Pihak Dinas Perkebunan Provinsi Riau telah menetapkan harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit periode 4 sampai 10…

Foto

Tutup! Ada 12 Pelamar Dirut BRK Syariah

RIAUBOOK.COM - Pendaftaran calon Direktur Utama Bank Riau Kepri (BRK) Syariah telah ditutup, panitia seleksi menerima 12 pendaftar yang dimasukkan…

Foto

Komitmen Majukan Bank Daerah, Anggota IWAPI Pekanbaru Sudah Jadi Merchant QRIS BRK Syariah

RIAUBOOK.COM - Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) Kota Pekanbaru yang didominasi oleh pelaku usaha Mikro Kecil dan Menengah (MKM) berkomitmen…

Foto

2 Orang Mendaftar Calon Dirut BRK Syariah, Siapakah?

RIAUBOOK.COM - Seleksi penerimaan untuk jabatan Direktur Utama (Dirut) Bank Riau Kepri (BRK) Syariah telah dibuka dan saat ini telah…

Foto

Banyak Manfaatnya, Nurliah Ajak Pengusaha Riau Jadi Nasabah Prioritas BRK Syariah

RIAUBOOK.COM - Benefit menjadi nasabah Prioritas Bank Riau Kepri Syariah sangat dirasakan oleh Mantan Anggota DPR RI dari fraksi Golongan…

Pendidikan