Gerak Cepat PJ Gubernur Riau Soal Infrastruktur Menuai Pujian

RIAUBOOK.COM - Gerak cepat PJ Gubernur Riau, SF Hariyanto dalam membenahi infrastruktur menuai pujian. Salah satunya, Wali Kota Dumai, H. Paisal mengapresiasi program infrastruktur yang sedang dikerjakan saat ini.

Program ini dinilai berhasil menyentuh daerah-daerah pinggiran, termasuk di kelurahan Kampung Baru, Dumai, di mana sejumlah jalan yang sebelumnya belum tersentuh pembangunan kini mendapatkan perhatian serius.

"Pak Pj Gubernur, terima kasih atas pembangunan jalan sepanjang sekitar 500 meter di RT 10 dan RT 13 kelurahan Kampung Baru ini," ujar Walikota Dumai dalam sebuah vlog yang diunggah secara langsung, sambil berinteraksi dengan warga setempat yang turut memberikan apresiasi atas upaya tersebut, dikutip Jumat (5/7/2024).

"Warga Dumai sangat senang dengan perhatian yang diberikan oleh Pak Pj Gubernur Riau. Kami berharap beliau selalu sehat dan dapat melanjutkan pembangunan infrastruktur berikutnya," tambah Paisal.

Proyek semenisasi jalan sepanjang 500 meter ini dianggap sebagai salah satu wujud dari komitmen Pj Gubernur SF Hariyanto dalam memperbaiki akses mobilitas masyarakat di daerah pinggiran yang selama ini terabaikan.

SF Hariyanto menyambut baik apresiasi dari Walikota Dumai, sambil menegaskan bahwa perbaikan infrastruktur, terutama jalan rusak, merupakan prioritas utama dalam kepemimpinannya.

"Saya sangat menghargai apresiasi ini. Kami bekerja keras untuk memberikan dampak positif langsung kepada masyarakat, terutama di daerah-daerah pinggiran Riau," tegas SF Hariyanto.

Kepala Dinas PUPR Provinsi Riau, M. Arif Setiawan, melalui Kepala Bidang Perkim, Khairul Rizal, menjelaskan bahwa program semenisasi ini merupakan arahan langsung dari Pj Gubernur SF Hariyanto.

Proyek ini dilaksanakan di Kelurahan Kampung Baru 2, Kecamatan Bukit Kapur, Dumai, dengan panjang jalan mencapai 916 meter dan lebar 4 meter.

"Langkah ini sejalan dengan instruksi Pj Gubernur untuk menyentuh infrastruktur di daerah-daerah terpencil. Kami berhasil melaksanakan proyek ini berkat dukungan penuh dari masyarakat dan pemerintah setempat," kata Khairul Rizal.

Dalam lima bulan masa jabatannya, Pj Gubernur SF Hariyanto telah secara rutin melanjutkan dan mengintensifkan program perbaikan infrastruktur di Riau. Langkah cepat dan tepat ini mendapat apresiasi luas dari berbagai kalangan masyarakat. (MC).

foto

Terkait

Foto

Dua Residivis di Pekanbaru Terlibat Kasus Pencurian

RIAUBOOK.COM - Dua residivis yang pernah terlibat masalah hukum kini harus berurusan dengan aparat penegak hukum, keduanya kalinya.Mereka masing-masing JB…

Foto

25 Orang Tenggelam di Sungai Nil, Termasuk Perempuan dan Anak-anak

INTERNASIONAL - Sejumlah aktivis pro demokrasi mengatakan, sekitar 25 orang tenggelam di Sungai Nil, Kamis, 4 Juli 2024.Diantara mereka terdiri…

Foto

Batman, Ditunjuk Sebagai Menteri Keamanan Meksiko

RIAUBOOK.COM - Claudia Sheinbaum memutuskan untuk menunjuk 'batman' sebagai Menteri Keamanan Meksiko.Presiden terpilih Meksiko tersebut menyebut, Batman itu adalah Omar…

Foto

KPU Riau Bahas Data Pemilih di Perbatasan Pekanbaru-Kampar

RIAUBOOK.COM - Pencocokan dan penelitian data pemilih di perbatasan Pekanbaru - Kampar menjadi pembahasan.Komisi Pemilihan Umum (KPU) Riau melakukan rapat…

Foto

Popda 2024, Kampar Juara Pertama Cabor Sepakbola

RIAUBOOK.COM - Kabupaten Kampar sukses menempati posisi pertama cabang olahraga sepakbola ajang Popda XVl 2024.Tim sepakbola junior Kampar berhasil meraih…

Foto

Enam Helikopter Disiagakan untuk Penanggulangan Kebakaran Hutan di Riau

RIAUBOOK.COM - Bantuan helikopter terus berdatangan ke Riau guna penanggulangan bencana kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau.Hari ini, pemerintah…

Foto

Yandri Susanto Puji Langkah AHY Berantas Mafia Tanah di Indonesia

NASIONAL - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (Menteri ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mendapat pujian perihal reforma…

Foto

Popda XVl Riau 2024, Pekanbaru Juara Umum

RIAUBOOK.COM - Sebuah prestasi yang membanggakan, Kota Pekanbaru dipastikan kembali meraih juara umum pada Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) XVI…

Foto

Kemenag Pekanbaru Koordinasi dengan Polda Riau Soal Standar Pengamanan

RIAUBOOK.COM - Demi memenuhi standar pengamanan hingga penertiban seragam satpam, Kepala Sub Bagian TU, Kemenag Pekanbaru, Abdul Wahid melakukan pertemuan…

Foto

Popda Riau 2024, Tim Beregu Putra Pekanbaru Cabor Bulu Tangkis Raih Emas

RIAUBOOK.COM - Cabang olah raga bulu tangkis kategori beregu putra dan putri ajang Popda Riau 2024, selesai sudah.Kota Pekanbaru pada…

Foto

Usai Diperiksa, Kejari Tahan Tersangka Korupsi Pupuk Subsidi di Bengkalis

RIAUBOOK.COM - Setelah menjalani rangkaian pemeriksaan, Penyidik Pidana Khusus Kejaksaan Negeri (kejaksaan negeri) Bengkalis, Riau menetapkan tiga orang tersangka terkait…

Foto

24 Tim Bola Voli Berebut Piala Kapolda Riau 2024

RIAUBOOK.COM - Puncak peringatan HUT Bhayangkara ke-78, Polda Riau menggelar open tournament bola voli Kapolda Riau Cup 2024 di gelanggang…

Foto

Geger, Seorang Perempuan Tewas Ditelan Ular Piton

NASIONAL - Seekor ular piton menggemparkan masyarakat Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan.Predator melata itu menyerang manusia dan kemudian menelannya hingga tewas.…

Foto

Pemko Pekanbaru Segera Mencairkan Dana Pilkada Serentak 2024

RIAUBOOK.COM - Dijadwalkan awal bulan Juli ini, Pemerintah Kota Pekanbaru siap untuk mencairkan dana Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun…

Foto

Warga Rupat Surati DKPP Terkait Konservasi Perairan

RIAUBOOK.COM - Masyarakat Desa Suka Damai, Kecamatan Rupat Utara, Kabupaten Bengkalis, Provinsi Riau mengirim surat kepada Kementerian Kelautan dan Perikanan…

Foto

Hindari Penyalahgunaan Barang Milik Negara

RIAUBOOK.COM - Indeks Pengelolaan Barang Milik Daerah (BMD) merupakan bagian dari pelaksanaan peningkatan kinerja pengelolaan barang milik daerah.Demikian disampaikan, Deputi…

Foto

Ketua KPU Hasyim Asy'ari Diberhentikan Akibat Kasus Asusila

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Kabar mengejutkan, Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menjatuhkan sanksi pemecatan kepada Ketua KomsiPemilihan Umum (KPU) Hasyim…

Foto

Polsek Sukajadi Ungkap Kasus Pencurian di Rumah Kos

RIAUBOOK.COM - Polsek Sukajadi, Pekanbaru mengungkap kasus dugaan pencurian di rumah kos-kosan yang terletak di Jalan Durian.Seorang ibu muda berusia…

Foto

Manfaat Layanan Sertifikat Elektronik dalam Pengurusan Hak Tanah

RIAUBOOK.COM - Guna meningkatkan pelayanan masyarakat, Kantor wilayah Badan Pertanahan Nasional (BPN) Riau meluncurkan sekaligus sosialisasi sertifikat elektronik.Upaya ini adalah…

Foto

Arab Saudi Blacklist 54 Agen Perjalanan Umrah

NASIONAL - Sebanyak 54 agen perjalanan umrah dari 19 negara mayoritas muslim di blacklist oleh otoritas Arab Saudi.Tindakan ini menyusul…

Pendidikan