Cabai Merah Mahal di Dumai, IRT Tambahkan Merica Supaya Pedas

Riau Book-Harga cabai di Dumai kembali semakin pedas, saat ini ibu rumah tangga harus menambahkan merica lebih banyak supaya rasa sambal lebih pedas

Seperti yang dikatakan Difa warga Purnama menyebutkan harga cabai merah kembali mengalami kenaikan harga disejumlah pasar tradisional di Dumai.

Dikatakannya, saat ini harga cabai merah mencapai Rp 80 ribu setiap kilogramnya, sebelumnya hanya Rp 50 ribu setiap kilogramnya.

"Harga cabai merah udah tiga hari ini sangat mahal sekali," kata Difa, Rabu (11/1/2017).

Dengan mahalnya harga cabai merah tersebut, Difa mengaku tidak bisa membeli seperti yang diharapkan dikarenakan ekonomi yang sangat sulit saat ini.

"Terpaksa saya harus mencampurkan bumbu merica agar rasanya terasa pedas," katanya.

Dia juga berharap sebagai ibu rumah tangga, supaya pemerintah dapat mencari solusi agar harga kebutuhan pokok dapur bisa kembali stabil.(RB/iwan)

foto

Terkait

Selain STNK dan BPKB, Biaya SKCK Juga Naik 200 Persen

Riau Book - Kenaikan penerimaan negara bukan pajak (PNBP) kenderaan bermotor, yakni STNK dan BPKB, ternyata diikuti dengan kenaikan pengurus…

Foto

Pedasnya Harga Cabai Rawit di Pasar Sabak Auh

Riau Book - Fenomena melonjaknya harga Cabai Rawit di pasaran nasional berimbas pada harga cabai rawit di Kecamatan Sabak Auh…

Foto

Harga TBS di Sabak Auh Mulai Naik, Masyarakat Harap Harga Tak Turun Lagi

Riaubook - Saat ini petani sawit Kecamatan Sabak Auh bisa bernafas lega, pasalnya harga Tanda Buah Segar (TBS) telah mencapai…

Foto

Simak! Berapa UMK Kabupaten/Kota di Riau Tahun Ini?

Riau Book - Seluruh perusahaan di Riau diimbau untuk mematuhi Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) Riau yang telah ditetapkan."Langkah ini dinilai…

Foto

Harga Cabai Masih Tinggi Daya Beli Menurun Pedagang Mulai Resah

Riaubook - Akibat dari dampak musim penghujan yang mengakibatkan gagal panen bagi petani palawija, memicu kenaikan harga yang cukup signifikan…

Foto

Hidayat Nur Wahid: Kebijakan Jokowi Bikin Bingung

Riau Book- Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid mengatakan kebijakan pemerintah Jokowi saat ini membuat bingung masyarakat.Khususnya dalam kebijakan menaikkan…

Foto

Meskipun di Emperan Toko, Servis Jam Kaki Lima Sanggup Perbaiki Jam Kelas Atas

Riau Book-Usaha perbaikan jam di kaki lima masih terus bertahan di Kota Dumai, meskipun dipinggiran toko mereka sanggup memperbaiki jam…

Foto

Harga Emas Turun, Namun Tingkat Beli Masyarakat Dumai Kurang

Riau Book-Memasuki minggu kedua tahun 2017, harga perhiasan emas kembali stabil namun tingkat pembelian masyarakat malah turun. Dikatakan Iwen,…

Foto

Harga Karet Membaik Gairah Petani Pelalawan Mulai Terlihat

Riau Book - Belakangan ini para petani karet bisa bernapas lega. Pasalnya harga penjualan karet di Kabupaten Pelalawan, Riau, mencapai…

Foto

Alasan Kenaikan STNK dan BPKB tak Cukup Karena Inflasi

Riau Book-Pengamat kebijakan publik LIPI, Syafuan Rozi mengatakan, tidak tepat jika pemerintah menyebut alasan kenaikan tarif pengurusan STNK dan BPKB…

Foto

Setelah Diberi Diskon Oleh Pemprov Riau, Masyarakat Dumai Keberatan Kenaikan Pajak Kendaraan

Riau Book- Setelah diberi kemudahan serta keringanan sebesar 50 persen oleh Pemprov Riau untuk penunggak pajak, warga Dumai mulai kelabakan…

Foto

Kabar Gembira, Tahun Ini Harga Sawit Riau Naik

Riau Book - Kalangan petani kelapa sawit agaknya dapat gembira, mengingat awal tahun ini harga Tandan Buah Segar (TBS) memperlihatkan…

Foto

Pendapatan Pemprov Riau dari HTI Menurun Drastis, Legislator: Tinggal 80 Miliar

Riau Book - Legislator dari Komisi A DPRD Riau mengajukan revisi terhadap aturan mengenai standar patokan harga bahan baku industri…

Foto

Diklaim Merugikan, PLN Copot Meteran 170 Pelanggan

Riau Book - Perusahaan Listrik Negara (PLN) Wilayah Riau dan Kepulauan Riau (WRKR) mencopot 170 ribu meteran listrik milik pelanggan…

Foto

Sujarwo: Satu Keluarga Satu Pengusaha

Riau Book - Usaha Kecil Menengah (UKM) menjadi progres usaha kedepan yang menjanjikan di Kabupaten Siak, pasalnya kepala daerahnya menjadikan…

Foto

Cabai Merah Keriting di Pangkalan Kerinci Tembus Harga Rp100.000/Kg

Riaubook - Untuk Kesekian kalinya harga cabai merah keriting di Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, Riau, menembus angka Rp 100.000 per…

Foto

45 Pedagang Terima Gerobak Guide Book Dari Kemendag RI

Riaubook - Dalam meningkatkan ekonomi kerakyatan, Pemerintah Pusat melalui Kementerian Perdagangan RI akan menyerahkan seperangkat bantuan berupa gerobak jualan yang…

Foto

Inflasi Riau hingga Desember 2016 0,23 Persen

Riau Book - Badan Pusat Statistik Riau merilis Inflasi Provinsi Riau pada Desember 2016 hanya 0,23 persen jauh di bawah…

Foto

Penumpang Meningkat, PO Dua Putri Sulung Tambah Armada

Riau Book - Usai melaksanakan libur akhir tahun, mahasiswa asal Dumai mulai pulang ke kampus. Dikatakan Syawal, pihak angkutan sewa…

Foto

Pengamat: Tak Mampu Bayar Hutang LN Tepat Waktu, Jokowi Naikkan Biaya STNK dan BPKB

Riau Book-Devisit anggaran berjalan dalam Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) tahun 2016 semakin lebar tidak mampu lagi ditutupi dengan utang…

Pendidikan