Bangun Wisata Bahari Rupat Utara, Amril Minta Bantuan Pemprov

Riau Book - Dalam kunjungannya ke stand Kabupaten Bengkalis di arena MTQ Provinsi Riau ke-35 di pelataran Masjid An Nur, Gubri sumbringah saat melihat foto dirinya di Beting Aceh atau Pulau Pasir Berbisik di Kecamatan Rupat Utara.

Beting Aceh sebuah pulau pasir ditumbuhi pinus daun jarum, Pantai Teluk Rhu dan Tanjung Lapin di Rupat Utarta punya potensi untuk dikembangkan menjadi destinasi wisata bahari di Provinsi Riau.

Melihat potensi tersebut, beberapa tahun belakangan Pemerintah Kabupaten Bengkalis mulai serius menjadikan ketiga objek wisata itu menjadi destinasi wisata bahari.

"Kita memang bertekat pak Gubri, mengembangkan wisata bahari ini sebaik mungkin. Tentunya kita mengharapkan dukungannya dari Provinsi," kata Amril Mukminin kepada Arsyadjuliandi Rachman saat meninjau stand Bengkalis.

Dalam kunjungan itu Andi Rachman didampingi Asisten I Setda Provinsi Riau, Ahmadsyah Harrofie dan sejumlah kepala daerah.

Andi Rachman mengapresiasi kerja keras Kabupaten Bengkalis menjadikan Rupat Utara menjadi destinasi wisata bahari. (Doang)



Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Begitu Cintanya dengan Indonesia dan Terpana dengan Kelezatan Nasi Padang, Pria Norwegia Ini Ciptakan Lagu Bertajuk 'Nasi Padang'

Riau Book- Jatuh cinta dengan pesona alam dan kuliner Indonesia, pria Norwegia bernama Audun Kvitland Rostad ini menciptakan sebuah lagu…

Foto

Mantap, Bagi PNS Berprestasi, Pemprov Riau Beri Beasiswa Melanjutkan ke Jenjang Lebih Tinggi

Riau Book - Bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang berprestasi di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau berkesempatan mendapatkan beasiswa pendidikan…

Foto

Kereen, Labuan Bajo Lokasi Snorkeling Terbaik di Dunia, Setelah Raja Ampat.

Riau Book-Labuan Bajo merupakan tempat yang eksotis untuk snorkeling, nomor dua terbaik di dunia setelah Raja Ampat."Kalau atraksi, Komodo…

Foto

Pemerintah Diam Sudah 3 Bulan Raib Meriam Pintal Tidak Kunjung Diketemukan

Riaubook - Sudah 3 bulan keberadaan barang pusaka peninggalan Kerajaan Pelalawan berupa Meriam Pintal raib dari tempat penyimpanan di Musalla…

Foto

Terus Benahi Pantai Solop, Disporabudpar Inhil Wacanakan Akan Bangun Treking Basah

Riau Book - Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan dan Pariwisata (Disporabudpar) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Junaidi Ismail mewacanakan akan membangun…

Foto

Gubri Kesemsem Keindahan Pantai Rupat Utara

Riau Book - Diberbagai kesempatan, Gubernur Riau Arsyahjuliandi Rachman tak sungkan memuji keelokan Pantai Tanjung Lapin, di Kecamatan Rupat Utara,…

Foto

Beginilah 'Puti Bungsu' Menunggu Pujaan Hati Pergi Merantau

Riau Book-Dua sanggar seni asal Kabupaten Tanah Datar akan menampilkan Tari Kipas dalam acara Malam hiburan pada pelantikan pengurus organisasi…

Foto

Dinas Pariwisata Kabupaten Tanah Datar 'Mambao Jamba Alek Anak Nagari' Untuk Perantauan

Riau Book-Dinas Pariwisata Kabupaten Tanah Datar 'Mambao Jamba' untuk warga Dumai, satu paket kesenian Tanjuang Barulak Kecamatan Tanjung Emas Kabupaten…

Foto

Dua Sanggar Kabupaten Tanah Datar Isi Acara Pelantikan Organsasi Minang di Dumai

Riau Book-Dinas Pariwisata Kabupaten Tanah Datar Provinsi Sumatera Barat merasa senang karena telah mempercayai dalam mengisi kesenian dalam acara pelantikan…

Foto

Tarian Bontek dari Kepulauan Meranti yang Terlupakan

Riau Book - Kepulauan Meranti Provinsi Riau menyimpan segudang budaya dan keseniannya yang khas dengan melayunya. Wilayah pesisir ini dikenal…

Foto

Mursini Bangga Silat Pangean Dikenal hingga Malaysia

Riau Book - Silat Pengean berasal dari tanah Rantau Kuantan, Kuantan Singingi, Provinsi Riau yang menjadi salah satu aset budaya…

Foto

Gubri Khawatir Kabut Asap Ganggu Pariwisata Riau

Riau Book - Niat besar Pemerintah Provinsi Riau untuk mengembangkan sektor pariwisata dengan fokus mengembangkan wisata berbasis budaya, dinilai akan…

Foto

Resmi Ditutup Oleh Kadisporbudpar Inhil Lomba Pacu Jalur Mini, Berikut Daftar Pemenangnya

Riau Book - Lomba pacu jalur mini rl yang dilaksanakan di kawasan Jembatan Indragiri Desa Sungai Gantang Kecamatan Kempas resmi…

Foto

Kapolda Riau Ceritakan Kisah Perjuangan Wanita Perintis Polwan

Riau Book - Polda Riau buka acara syukuran hari jadi Polwan ke-68 tahun 2016, Adapun tema yang diangkat pada Peringatan…

Gubri, Kapolda dan Danrem Turun ke Muntai

Riau Book - Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman, Kapolda Riau Brigjen Pol Supriyanto dan Danrem 031 Wirabima, Brigjen Nurhendi meninjau Masjid…

Foto

Astagfirullah.. Masjid Hasanah Desa Muntai Dibakar OTK

Riau Book - Masjid Hasanah Desa Muntai Kecamatan Bantan, Kabupaten Bengkalis, Rabu (31/8/2016) dini hari tadi dibakar orang tidak dikenal…

Foto

Perantau Minang 'Baralek Gadang' di Jerman

Riau Book-Perantauan minang di benua Eropa berkumpul di Hamburg, Jerman untuk melaksanakan "Baralek Gadang". Kota Hamburg yang merupakan kota…

Foto

Pacu Jalur Mini Gairah Sektor Pariwisata di Inhil

Riau Book - Sungai yang membentang di wilayah Indragiri Hilir adalah satu diantara sederetan keindahan alam ada di tepian pesisir…

Foto

Memeriahkan HUT RI KE-71, Desa Sungai Gantang Laksanakan Pacu Jalur Mini dan Dibuka oleh Bupati Inhil

Riau Book - Dalam memeriahkan Hari Ulang Tahun ke 71, Desa Sungai Gantang Kecamatan Kempas Kabupaten Inhil-Riau laksanakan pacu jalur…

Foto

Dugaan Pertama Angin Ribut, Ternyata Pelabuhan Kantor Camat di Inhil Ditabrak oleh Ponton Perusahaan

Riau Book - Pelabuhan di depan Kantor Camat Pelangiran Kabupaten Inhil-Riau yang dikabarkan roboh atas dugaan angin ribut ternyata setelah…

Pendidikan