Waspadai Hujan Angin Disertai Petir

RIAUBOOK.COM- Pihak Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pekanbaru memprakirakan hujan dengan intensitas ringan lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang berpeluang terjadi di sejumlah wilayah Riau.

"Potensi hujan hanya terjadi di malam hari. Hujan mengguyur sebagian wilayah Riau saja," kata Forecaster on Duty BMKG stasiun Pekanbaru, Yasir Prayuna, Rabu (25/10/2023).

Dikatakan dia, bahwa malam hari potensi hujan dengan intensitas ringan hingga sedang terjadi di sebagian wilayah Kabupaten Kampar, Rokan Hulu.
Kondisi yang sama juga berpotensi di sebagian wilayah Rokan Hilir, Siak, Bengkalis dan Kota Pekanbaru. "Dini hari tak ada potensi hujan, cuaca cenderung cerah berawan," jelasnya.

"BMKG mengeluarkan peringatan dini untuk mewaspadai potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang," ucapnya.

Dijelaskan dia, bahwa potensi tersebut terjadi di sebagian wilayah Kabupaten Rokan Hulu, Rokan Hilir dan Kabupaten Kampar pada malam hari.

Lebih lanjut dia menyampaikan, bahwa suhu udara Riau hari ini berada di angka 22.0 - 33.0 °C dengan kelembapan Udara 55 - 99 %. Sementara arah angin berhembus ke Selatan - Barat dengan kecepatan 10 - 30 km/jam.

"Prakiraan tinggi gelombang di perairan Provinsi Riau berkisar antara 0.01 - 0.50 meter," kata dia. (MC)

foto

Terkait

Foto

Berapa Angka Kemiskinan Ekstrem di Riau, Maunya Gubernur 0 Persen

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau Haji Syamsuar ingin kemiskinan ekstrem di daerahnya bisa segera dientaskan, sehingga pada Desember mendatang realisasi penurunan…

Foto

Sudah Lama Merdeka, Tapi Ratusan Keluarga di Rohul Baru Nikmati Listrik 24 Jam

RIAUBOOK.COM - Pihak Perusahaan Listrik Negara (Persero) baru saja menuntaskan pembangunan jaringan listrik yang diperuntukan bagi masyarakat di…

Foto

Saksikan, Gerhana Bulan Menunggu Hitungan Hari

RIAUBOOK.COM- Pada akhir Oktober ini masyarakat bisa melihat fenomena alam gerhana bulan sebagian, demikian diungkap analis Badan Meteorologi…

Foto

Pameran di Mal SKA, BRK Syariah Terima Pendaftaran Haji dan Umrah

RIAUBOOK.COM - Selama tiga hari kedepan, BRK Syariah bakal membuka stand untuk penerimaan pendaftaran haji dan umrah di…

Foto

Judi Online hingga Aliran Sesat

RIAUBOOK.COM - 'Jumat Curhat' untuk mendengarkan keluhan masyarakat di Kabupaten Kampar, Jumat (20/10/2023), memunculkan keluhan judi onlone hingga…

Foto

Tenggelam, Ditemukan Tewas

RIAUBOOK.COM - Aparat Tim SAR gabungan berhasil menemukan korban kedua yang tenggelam di Sungai Kampar, Kabupaten Kampar, Riau, pada Rabu…

Foto

RER: Triliunan Dana PI Bukan Untuk Foya-foya, Wajib Untuk Kepentingan Rakyat

RIAUBOOK.COM - Direktur Eksekutif Gerakan Reformasi Energi Riau (RER), Nasir Day, mengatakan dana participating interest (PI) Migas yang…

Foto

Penerimaan PPPK Riau, Dari 6.609 Pelamar, 4.910 yang Lulus

RIAUBOOK.COM - Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Pemerintah Provinsi Riau telah mengumumkan hasil seleksi administrasi tenaga Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja…

Foto

Duh, Kapolsek Jalan-jalan Sama Tahanan Korupsi

RIAUBOOK.COM - Petugas Seksi Profesi dan Pengamanan (Propam) Kepolisian Resort Siak, Polda Riau melakukan pemeriksaan terhadap Kapolsek Bungaraya, AKP Selamet…

Foto

Gubernur Riau Batal ke Jerman

RIAUBOOK.COM - Pihak Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) tidak mengeluarkan izin untuk rencana Gubernur Riau Syamsuar bersama rombongan pejabat…

Foto

Sebagian Riau Berpeluang Hujan Seharian

RIAUBOOK.COM - Pihak Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pekanbaru memprakirakan cuaca di wilayah Provinsi Riau pada Senin (16/10/2023) cerah…

Foto

Panglima Komando Indo Pasifik Akui Kepemimpinan Andika Perkasa, Mampu Satukan 14 Negara

RIAUBOOK.COM - Mantan Panglima TNI Jenderal (purn) Andika Perkasa diakui oleh militer-militer di dunia telah berhasil mrnyatukan 14…

Foto

Semua Sudah Ajukan Ranperda APBD Perubahan, Rohil Terakhir

RIAUBOOK.COM - Dilaporkan seluruh kabupaten/kota di Riau sudah mengajukan draf Rancangan peraturan daerah (Ranperda) APBD Perubahan tahun 2023 ke Pemprov…

Foto

Jadwal Pendaftaran PPPK Riau Diperpanjang

RIAUBOOK.COM - Pihak Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Pemerintah Provinsi Riau mengumumkan perpanjangan jadwal pendaftaran seleksi rekrutmen Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian…

Foto

Riau Kebakaran, Gubernur Syamsuar Boyong Isteri dan Pejabat Terbang ke Jerman

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau Haji Syamsuar dan rombongan dijadwalkan akan terbang ke Jerman. Kunjungan di akhir masa jabatan tersebut jadi…

Foto

Akibat Asap Kebakaran Laha, Kemarin Libur Sekarang Masuk

RIAUBOOK.COM - Pihak Dinas Pendidikan Provinsi Riau kembali mengeluarkan surat edaran kepada Kepala Sekolah SMA/SMK/SLB baik negeri maupun…

Foto

Andika Perkasa: Pembangunan Desa Modal Penting Ketahanan Nasional

RIAUBOOK.COM - Mantan Panglima TNI Jenderal (purn) Muhammad Andika Perkasa menilai pembangunan desa bisa menjadi modal penting untuk…

Foto

Reklamasi Pantai Dumai Dihentikan

RIAUBOOK.COM - Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP) Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menghentikan sementara aktivitas reklamasi…

Foto

Hari Ini Pendaftaran Terakhir PPPK Pemprov Riau, Peminatnya Tembus 3.577 Orang

RIAUBOOK.COM - Pendaftaran seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Pemerintah Provinsi Riau berakhir hari ini, Senin (9/10/2023)."Masih…

Foto

Sumatera Kebakaran, Jokowi Turun Tangan

RIAUBOOK.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menginstruksikan Panglima TNI Laksamana Yudo Margono, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, dan jajaran…

Pendidikan