Mengurai Dedi Handoko, Pengusaha Diduga Berkait Sekda Riau

Mengurai Dedi Handoko, Pengusaha Diduga Berkait Sekda Riau

Ist

RIAUBOOK.COM - Kasus viral pamer hidup mewah (hedonisme) keluarga Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Riau SF Hariyanto menyeret sejumlah nama, terakhir akun Twitter @PartaiSocmed memajang foto/poster bergambar wajah pengusaha keturunan, Dedi Handoko alias DH alias Locua.

Dalam cuwitannya, @PartaiSocmed menuliskan kalimat pertanyaan yang ditujukan ke Sekda Riau; "Izin tanya Pak Sekda Riau. Dedi Handoko itu siapa ya? Kok spanduknya ada di fly over Pekanbaru?".

Dalam postingan tersebut, @PartaiSocmed menggabungkan dua foto spanduk. Satu spantuk berlatar merah bertuliskan; "Mau proyek APBD Riau/APBD Pekanbaru?? Hubungi Dedi Handoko/Hariyanto Leoni. Setor didepan 12 persen, KPK sudah diamankan!!!" tulis akun tersebut.

Sementara pada banner kedua diketahui merupakan foto tangkap layar dari media online lokal yang berjudul; "Pengusaha Riau alias Dedi Handoko alias DH mangkir dari panggilan KPK".

Dua banner/poster tersebut memajang wajah pengusaha Dedi Handoko alias Locua yang mengenakan pakaian berbeda.

Postingan @PartaiSocmed itu telah dilihat 6.729 kali dan dikomentari sebanyak 83 kali dari kalangan netizen.

"Gila. Overhead cost 12% blum uang keamanan, uang ornas, korlap," tulis netizen pemilik akun @bobopresto di laman komentar.

Netizen lainnya menuliskan; "biasanya pengusaha2 spt itu sangat kuat lobbynya, tidak ada sesiapapun yg bisa menyentuh baik dari daerah maupun pusat, kalau ada yg ditangkap biasanya cuma pejabatnya dan pegawai dari sang pengusaha, tapi sang pengusaha tetap saja aman dan terus berbisnis," tulis akun @wrahardian2.

Sementara akun @Allan_ottonx terkesan menantang KPK untuk menangkap pengusaha DH; "bisa diamankan 1 org nih? Lebih hebat dari 1 lembaga gede nih hahahah".

Ungkapan lainnya ditulis pemilik akun @gigioge; "DH ini orang yang nguasai tempat hiburan malam di pekanbaru".

Sementara Dedi Handoko alias Hariyanto Leoni alias Locua saat dikonfirmasi terkait postingan tersebut mengakui tidak memiliki kaitan dengan kasus Sekda Riau.

"Saya tidak ada kaitan dengan Sekda Riau, itu (masalah KPK) masalah lama, sudah saya laporkan," kata DH lewat telekomunikasi.

Dia menjelaskan, medsos tersebut hanya mengait-ngaitkan dirinya dalam kasus Sekda Riau.

"Sudah saya lapor ke polisi, sudah lama. Kita tidak tahu menahu soal sekda," demikian DH.

Siapa DH?

Dedi Handoko alias DH, Alimin atau Locua dikenal sebagai salah satu pengusaha sukses di Provinsi Riau.

DH dikenal memiliki sejumlah bisnis 'samar' di Kota Pekanbaru, termasuk hiburan malam.

Memurut sejumlah sumber, beberapa diskotik, pub & karaoke legendaris di Kota Bertuah yakni Orion maupun Ozon serta Riau Pub (RP) dilaporkan juga milik DH.

Sejumlah tempat hiburan malam tersebut dilaporkan kerap menjadi tempat peredaran narkoba, namun selalu luput dari pengawasan aparat.

Selain menguasai usaha hiburan malam, DH saat ini dilaporkan juga tengah 'mencuci' kekayaannya dengan ikut mengambil sejumlah proyek ABPD di Provinsi Riau dan sejumlah kabupaten/kota.

Sejumlah proyek DH yang terakhir mengemuka adalah proyek parkir di lingkup wilayah Kota Pekanbaru dan proyek APBD Pemprov Riau.

Bersambung....

(fzr)

foto

Terkait

Foto

Wuih! 7.825 Napi di Riau Diajukan Remisi Idul Fitri

RIAUBOOK.COM - Sebanyak 7.825 narapidana yang memenuhi syarat diajukan untuk mendapatkan remisi khusus Idul Fitri 1444 Hijriyah, demikian Kepala Kantor Wilayah…

Foto

Total 25 Orang Diamankan KPK dalam Kasus Bupati Meranti

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Ada sekitar 25 orang yang berhasil diamankan pihak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus dugaan suapyang melibatkan…

Foto

Kejam! Anak Bunuh Ayah Kandung

RIAUBOOK.COM - Seorang pria berinisial MF (25), warga Kecamatan Siak Hulu, Kabupaten Kampar, Riau, nekat membunuh ayah kandungnya, Otriman (63).…

Foto

3 Warga Palembang Ditangkap di Riau, Ini Kasusnya

RIAUBOOK.COM - Aparat Kepolisian Daerah (Polda) Riau menangkap tiga pelaku pecah kaca, asal Palembang pada Rabu (29/3/2023) setelah masuk laporan…

Foto

Kejagung Perpanjang Penahanan 5 Tersangka Korupsi BTS Kemkominfo

RIAUBOOK.COM - Tim Jaksa Penyidik pada Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM-Pidsus) melakukan perpanjangan masa penahanan…

Foto

Kejagung Periksa 12 Saksi Dugaan Korupsi BTS Kemenkominfo

RIAUBOOK.COM - Tim Jaksa Penyidik pada Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM-Pidsus) Kejaksaan Agung (Kejagung) memeriksa…

Foto

Hari Ini Kejagung Periksa 8 Saksi Korupsi BTS, Bagaimana Nasib Menkominfo?

RIAUBOOK.COM - Tim Jaksa Penyidik pada Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM-Pidsus) hari ini, Kamis (16/3/2023),…

Foto

Mantan Bupati Inhu Divonis 7 Tahun Penjara dan Denda Rp200 Juta

RIAUBOOK.COM - Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat pada Rabu (15/3/2023) telah melaksanakan sidang dengan agenda pembacaan…

Foto

Kejagung Tangkap Politisi NasDem

RIAUBOOK.COM - Tim Tangkap Buronan (Tabur) Kejaksaan Agung (Kejagung) berhasil mengamankan buronan yang masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) asal…

Foto

JPU Tuntut Terdakwa Korupsi Impor Besi Pidana 12 Tahun dan Rp91 Miliar Uang Pengganti

RIAUBOOK.COM - Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut terdakwa dugaan tindak pidana korupsi dalam impor besi atau baja, baja paduan dan…

Foto

5 Perampok Gasak Rp100 Juta Berhasil Diamankan

RIAUBOOK.COM - Komplotan perampok bersenjata api yang menembak petugas pengisi ATM dan menggasak Rp 100 juta di Pekanbaru, Riau berhasil…

Foto

Pejabat PUPR Riau Diperiksa KPK, SF Hariyanto?

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Beredar informasi sejumlah pejabat Pemerintah Provinsi Riau dimintai keterangan di Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Jakarta pada…

Foto

Illegal Logging Masih Marak di Kuansing, Ini Buktinya

RIAUBOOK.COM - Tim gabungan menemukan pondok dan kayu hasil 'illegal logging' di Hutan Lindung Bukit Tabandang, Gugusan Bukit Betabuh, di Desa…

Foto

Kejagung Tangkap Buronan Terpidana Korupsi

RIAUBOOK.COM - Tim Tangkap Buronan (Tabur) Kejaksaan Agung (Kejagung) berhasil mengamankan buronan yang masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) asal…

Foto

Mantan Manager Bank CIMB Gelapkan Uang Sasabah Rp6,79 Miliar, Hamil dan Dipenjara

RIAUBOOK.COM - Tindak kejahatan perbankam kembali terjadi, kali ini seorang wanita mantan manajer di Bank CIMB Niaga Syariah Pekanbaru yang…

Foto

Mengerikan! Nyaris 276 Kilogram Sabu Beredar di Riau

RIAUBOOK.COM - Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Riau berhasil menggagalkan peredaran 276 kg sabu jaringan Malaysia, di Jalan Rambutan, Marpoyan…

Foto

Penangkapan Bandar Narkoba, Berawal Dari Home Stay

RIAUBOOK.COM - Aparat kepolisian mengungkap, dsri hasil introgasi kedua tersangka mengaku barang bukti narkotika itu baru saja dijemput disalah satu home…

Foto

Polda Riau Tangkap Leo, Napi Pengendali Peredaran Narkoba

RIAUBOOK.COM - Aparat Direktorat Reserse Narkoba Polda Riau menangkap Leo (38), napi ditahan di Lapas Pekanbaru terlibat sebagai pengendali narkoba…

Foto

Lukas Enembe di RS Angkatan Darat

RIAUBOOK.COM - Gubernur Papua Lukas Enembe ditangkap KPK pada Selasa (10/1/2023) setelah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan suap dan gratifikasi terkait…

Foto

Jaksa Bantah Terima Suap Mantan Rektor

RIAUBOOK.COM - Pihak Kejaksaan Negeri (Kejari) Pekanbaru membantah salah satu jaksanya terlibat dugaan suap seperti yang dituduhkan Mantan Rektor UIN…

Pendidikan